Manfaat Buah Apel - Tutorial Online

Breaking

Thursday, 7 April 2016

Manfaat Buah Apel

Assalamualaikum sahabat........
apa kabar?
semoga dalam keadaan yang selalu baik ya.
kali ini saya ingin membagi sedikit informasi mengenai beberapa manfaat buah apel.

Manfaat Apel untuk Kesehatan


      Tidak perlu diragukan ke enakan buah apel saat kita rasakan , buah apel selain enak tentu juga memiliki banyak manfaat yang terkandung didalamnya seperti:
  1. Membantu kerja usus halus

    Pencernaan tidak pernah lepas dari kerja usus halus sebagai pemrosesan makanan dan mengambil nutrisinya, dengan mengkonsumsi buah apel secara teratur dapat mencegah konstipasi dan gangguan pencernaan yang terjadi pada usus.
  2. Mengurangi tesiko gangguan pernapasan

    Sebuah studi baru-baru ini menunjukkan bahwa anak yang mengkonsumsi jus apel secara rutin dapat menekan resiko gangguan pernapasan, selain itu wanita hamil yang denga rutin mengkonsumsi bauh apel juga efektif menekan gangguan pada pernapasan anak dalam kandungannya.
  3. Menyehatkan rongga mulut dan gigi

    Ternyata apel juga memiliki fungsi untuk kesehatan mulut dan gigi, mengkonsumsi apel dengan langsung mengunyahnya akan merangsang produksi air liur untuk membersihkan zat rongga mulut. Selain itu zat tanin yang terkandung pada apel, membersihkan plak yang merusak gigi dan gusi.
  4. Memberikan perlindungan pada tulang

    Kandungan flavonoid (phloridzin) merupakan manfaat apel yang mengurangi masalah osteoporosis pada wanita pasca maonopouse. kandungan boron pada buah apel juga berfungsi memperkuat tulang pada tubuh agar tidak mudah keropos. Ini juga sangat baik bagi pencegahan timbulnya gejala penyakit rematik.
  5. Mengontrol gula darah

    Glacturonic acid disuplai bauh apel untuk menurunkan kinerja tubuh dalam melepas hormon insulin. Makak dari itu, apel baik dikonsumsi bagi orang-orang yang mempunyai riwayat ginetika terserang penyakit diabetes agar tidak bertambah dan menjadi serius.

Manfaat Apel untuk Diet


       Apel merupakan salah satu yang peling terkenal dijagad raya, termasuk diseluruh indonesia.
Bagaimana apel dapat membantu diet harian kita agar sukses? 
dengan kandungan serat yang tinggi yang dimiliki buah apel membuat rasa kenyang lebih pada lambung kita. lalu apa habungan? ini akan sangat membtu agar asupan makanan/nafsu makan makanan berkalori tinggi dapat terminimalisir. Ketika lambung telah terdapat glukosa, maka lambung merasakan lapar dan memerintahkan otak untuk mencari makan, setelah makan rasa lapar akan hilang, dan disinalh peran serat apel untuk lebih lama bertahan dilambung dan membuat rasa kenyang lebih lama pada lambung kita sehingga kita tidak cepat merasa lapar., tenang apel tidak memiliki kandungan lemak dan justru apel kaya dengan serat jadi aman untuk diet dan usus.

No comments:

Post a Comment

Semoga bermanfaat dan mohon dukungannya serta bantuannya.
#Salam sukses

+ Follow this blog
Join on this site

with Google Friend Connect