Assalamuallaikum wr,wb sahabat
Apa kabar?
Semoga selalu dalam lindungan Allah SWT dan dalam keadaan sehat.
Disini saya akan berbagi menggenai cara membuat sebuah sitemap untuk blogger agar blog kita cepat terindex oleh Google.
Memang dalam pembuatan sitemap ini banyak cara namun disini saya hanya memberikan tutorial kecil yang saya gunakan untuk sahabat gunakan bagi para pemula dan untuk para master mohon dimaklumi atas segala kekurangannya dan mohon juga bantuannya jika ada kesilapan dalam penulisan ini.
Baiklah langsung saja sahabat ,
Terlebih dahulu sahabat kunjungi Blogger.
Pada dashboard Blogger silahkan pilih laman dan laman baru seperti gambar dibawah ini.
Maka sahabat akan dibawa kehalaman baru dan pilih HTML lalu buat judul dan paste kan kode dibawah ini.
<div style="background-color: #dde1e3; border: 1px solid #999999; height: 100px; overflow: auto; padding: 10px; width: 100%px;">
<script src="https://cdn.rawgit.com/D-dig/js/gh-pages/sitemap1.js"></script><script src="https://ajstyle13.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>
</div>
Maka akan terlihat seperti gambar dibawah ini.
Silahkan sahabat publish namun terlebih dahulu sahabat uji dengan menekan pratinjau, apakah terlihat seperti gambar dibawah ini.
Sekian dari tutorial yang bisa saya bagikan,
perlu diingatkan buat sahabat yang masih baru dalam dunia bloging sebaiknya sahabat jangan lupa untuk membuat sitemap di website sahabat, namun jika sahabat membuat blog sasarannya hanya untuk negara Indonesia, sahabat bisa mengabaikan pesan Uni eropa yang ada pada dashboard blogger sahabat
Semoga bermanfaat dan salam sukses.
Wassalam.................
No comments:
Post a Comment
Semoga bermanfaat dan mohon dukungannya serta bantuannya.
#Salam sukses